Minggu, 20 September 2015

PRIMARY KEY & FOREIGN KEY

PRIMARY KEY

1. DEFINISI

     Primary Key merupakan kunci yang secara unik mengidentifikasi baris pada table. Primary Ke dapat diterapkan pada satu atau lebih field. Apabila primary key atau unique key diterapkan pada satu atau lebih field maka pada field tersebut tidak boleh bernilai sama untuk seluruh baris pada table.

2. KEGUNAAN

     Primary Key berguna pada saat menampilkan record hasil pencarian (searching), pengurutan (sorting), dan berbagai operasi query lainnya. Dengan memilih rimary key, proses pencarian, pengurutan dan proses penampilan data dan lainnya berlangsung lebih cepat.


FOREIGN KEY

1. DEFINISI

     Foreign key adalah satu attribute yang melengkapi satu relationship yang menunjukan ke induknya.

2. KEGUNAAN

     Foreign key berguna untuk mendefinisikan kolom-kolom pada suatu tabel yang nilainya mengacu ke tabel lain,jadi kolom foreign key nilainya harus diambil dari nilai kolom pada tabel lain. Kolom tabel yang data nya diambil harus berupa kolom primary key atau unique.

sumber:

http://ramadanifitriana.blogspot.co.id/2013/04/pengertian-primary-key-dan-foreign-key.html

https://triyulianto46.wordpress.com/2014/08/22/pengertian-primary-key-unique-key-foreign-key-index/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar